VICTOR JETSPEED S 9 , "Breaks the Limits and Challenges Top Speed"

2014-07-25

Pada tahun 2014 , Victor meluncurkan produk baru JETSPEED 9 series . Kombinasi atas teknologi NANO FORTIFY dan ZXION yang membuat raket lebih ringan dan lebih smooth .

Musim ini , Victor akan lebih lanjut memperkenalkan JETSPEED S 9 , raket utama yang dibuat dengan PYROFIL dan NANO FORTIFY . dengan mengaplikasikan teknologi tersebut dalam bagian shaft dan frame raket , menjadikan JETSPEED S 9 menjadi raket yang paling tangguh , memberikan kosumen satu rasa yang belum pernah dialami . 

 

 

PYROFIL membuatnya bergerak lebih mudah dan lincah 

Serat karbon PYROFIL™ yang terdiri atas beberapa bahan yang merupakan bahan berkinerja tinggi yang dikembangkan oleh Mitsubishi Rayon's macromolecular science and technology. merupakan fitur yang luar biasa yang membuat PYROFIL menjadi pilihan terbaik di sektor industri dan olahraga . JETSPEEDS S 9 dilengkapi dengan teknologi PYROFIL pada bagian shaft raket untuk meningkatkan kelenturan serta kekuatan setiap pukulan . PYROFIL tidak hanya meningkatkan daya transmisi pada sepanjang bagian shaft raket tetapi juga memungkinkan pemain untuk melakukan serangan cepat dan menyerang balik .

 

 

 

NANO FORTIFY meringankan raket dan meningkatkan perasaan 'smothless' 

Dalam menyoroti fleksibelitas dan keringanan JETSPEED S 9 , VICTOR menerapkan teknologi NANO FORTIFY ke bagian frame raket , mengurangi beban raket namun masih mempertahankan kecepatan ayunan raket . segingga menjadi raket ringan yang dalam setiap ayunanya lebih halus dan lebih fleksibel dalam kontrol .

Pengenalan raket badminton super ringan JETSPEED S 9 akan memberikan konsumen merasakan kecepatan dan kekuatan yang tinggi yang akan mereka rasakan untuk menguasai lapangan , membantu untuk mendominasi setiap permainan !!!

 

( Edit by VICTOR Badminton )